Faktor wilayah yang luas membuat pemerintah tidak adil dalam memberikan hak wilayah karena faktor wilayah itu sendiri yang jauh dan sulit terjangkau oleh pemerintah sehingga menyebabkan kurangnya pengawasan dari pemerintah dan pihak terkait mengenai hak wilayah itu sendiri.